Jalan merbabu merupakan jalan yang berada di wilayah kelurahan karang tengah, sudah lama menjadi jalan yang mempunyai kondisi yang kurang baik. di samping itu jalan tersebut di sisi kanan kiri di tumbuhi pepohonan, termasuk dengan pohon bambu yang terus tumbuh menutupi pencahayaan matahari.
Pada siang tadi, (01/08) Camat Gunungpuyuh, Lurah Karang Tengah, bersama rekan SKPD, LPM, Forum RW, Babinsa dan BKM melakukan peninjauanan lokasi. Berencana untuk Penataan Pohon Bambu yang ada di sebelah jalan tersebut pasca sebelumnya mengadakan rapat teknis.